Mengapa bila kupandang kamu malu
Mengapa bila berjumpa kamu lari
Mungkin ada rahasia
Yang tersimpan di hatimu
Katakanlah ke padaku
Jangan engkau malu malu
Mengapa bila kupandang kamu malu
Baru aku tahu dari sahabatmu
Dia mengatakan kepada diriku
Rupanya kau diam diam jatuh hati
Bila demikian aku sudah tahu
Karna aku juga sama merasakan
Diam diam aku pun telah jatuh hati
Mengapa bila kupandang kamu malu
Mengapa bila berjumpa kamu lari
Mungkin ada rahasia
Yang tersimpan di hatimu
Katakanlah ke padaku
Jangan engkau malu malu
Mengapa bila kupandang kamu malu
Baru aku tahu dari sahabatmu
Dia mengatakan kepada diriku
Rupanya kau diam diam jatuh hati
Bila demikian aku sudah tahu
Karna aku juga sama merasakan
Diam diam aku pun telah jatuh hati
Mengapa bila kupandang kamu malu
Mengapa bila berjumpa kamu lari
Mungkin ada rahasia
Yang tersimpan di hatimu
Katakanlah ke padaku
Jangan engkau malu malu
Mengapa bila kupandang kamu malu