Lirikbagus.id
Menu
Artis
Lirik Lagu
Cari
Beranda
TITIEK PUSPA
Permata Hati
Permata Hati
TITIEK PUSPA
Sebening embun pagi
sinar matamu
Bila kupandang wajahmu
aku sayang padamu
Seindah mutiara
sebersih salju
Bila kuusap rambutmu
permata hatiku
Reff:
Setiap malam tiba
sedang nyenyaklah tidurmu
kubelai wajahmu
dengan penuh haru
Setiap malam tiba
engkau dalam pelukanku
Dengan rambut terurai
kuraih dirimu
Di dalam tidurmu
engkau tersenyum
Betapa cantik wajahmu
Permata hatiku
Daftar lirik lagu
TITIEK PUSPA
Selamat Tidur Sayang (feat. Titiek Puspa)
Adinda
Apanya Dong
Balada Pelaut
Bimbi
Bing
Celamat Malam
Dansa Yo Dansa
Esok Malam Kan Ku Jelang
Gadis
Hidup Untuk Cinta
Jatuh Cinta
Kupu-Kupu malam
Marilah Kemari
Masih Ada Kesempatan
Minah Gadis Dusun
Pantang Mundur
Permata Hati
Romo Ono Maling
Si Hitam Manis
Sendiri
Cinta
Download Aplikasi Lirik Lagu
Copyright © Lirikbagus.id 2022