Asmaraku Asmaramu

YANA JULIO

Detak asmaraku indah kian merona
manja terlukis manisnya warna
seolah dunia ini selalu tersenyum
menyambut dua sejoli yang
bermesraan
(merekah merekah)
(biru seluas samudera)

Resah gelisah sirna jua karenanya
tiada lagi sunyi tiada lagi sepi
(tlah berubah ba..hagia)

Asmaraku asmaramu membara cerah
dan matahariku (kian bersinar)
asmaraku asmaramu
menghapus keraguan