Dulu pernah ada yang peduli
Tapi kini dia telah pergi
Meninggalkan jejak dalam hati
Dan kini ku berteman dengan sepi
Seolah-olah dia ingin mati
Memelukku dengan sepenuh hati
Berharap lepaskan dia pergi
Dan lupakan semua mimpi-mimpi
Takkan mudah kulupakan
Kisah Yang belum pernah ada
Takkan mudah kulupakan
Mimpi yang telah terbangun
Berlari sendiri ku ikuti
Jalan yang tak pernah kulewati
Akankah diriku dapatkan lagi
Cinta sejati yang dulu pernah bersemi