Apalagi kan kucari
Semua telah kumiliki
Suamiku sangat tampan
Setia penuh pengabdian
Sabar dan penuh pengertian
Akan kupersembahkan
Citra cinta yang ada
Dengan setulus hati aku dan dia bahagia
Apalagi yang kucari
Dirumah yang mungil kita tumpahkan
Kasih dan sayang kepada anak
Dirumah yang mungil kita tumpahkan
Kasih dan sayang kepada anak
Biar miskin harta asal kaya hati
Suamiku yang tersayang
Mari kta berdo'a
Agar segala cita akan terwujud adanya
Dan kita hidup bahagia
Dirumah yang mungil kita tumpahkan
Kasih dan sayang kepada anak
Dirumah yang mungil kita tumpahkan
Kasih dan sayang kepada anak
Biar miskin harta asal kaya hati
Suamiku yang tersayang
Mari kta berdo'a
Agar segala cita akan terwujud adanya
Dan kita hidup bahagia