Untukmu Disini

DEWI GITA

Embun pagi

Membasahi gelisahku ini

Antara dua hati

Hangat tatapanmu

Dibalik sikapmu

Menyejukkan resah nya hatiku Dia hangat

Dia lain darimu

Dia lah yang ku mau

Tetapi akhirnya

Aku kecewa

Berulang kali ku terluka Engkau ada

Selalu untuk ku

Meski aku sering tak menghiraukanmu

Setiamu begitu tulus padaku

Sangat lain dari nya Akhirnya ku mengerti s'galanya

Cinta bukan hanya main main saja Cinta itu butuh sebuah pengorbanan

Aku tahu

Ku untukmu disini
Engkau ada

Selalu untuk ku

Meski aku sering tak menghiraukanmu

Setiamu begitu tulus padaku

Sangat lain dari nya Akhirnya ku mengerti s'galanya

Cinta bukan hanya main main saja

Cinta itu butuh sebuah pengorbanan

Aku tahu

Ku untukmu dihati