Buat kamu,
kulihat yang kan terjadi
kurasa yang kan terjadi
namun tak pernah kudoakan
tuk terjadi
Buat kamu,
t'lah kuberikan harapan
t'lah kuhilangkan rintangan
walau tak pernah kuciptakan
keadaan
Sekilas cahaya yang pernah bersinar
Sepucuk yang terbang di ribaan
Di lubuk hati yang terdalam
terpaksa dan aku berserah
kau pun terbaik bagiku ooo...
Buat kamu,
t'lah kuberikan harapan kini
t'lah kuhilangkan rintangan
dan kini akan kuciptakan
kemesraan