Melepas Cinta

The Radio

Pernah aku merasa hilang cinta
Karena kehilanganmu sirna asa

Ku rindukan pesonamu
Saat kau pancarkan cahaya cinta
Kuinginkan sentuhanmu
Saat kau menyentuh lubuk hatiku

Reff:
Takkan ada lagi
Rasa yang terasa sejukkan hatiku
Sudah saatnya ku
Melepas cinta yang melekat di hati
Walau masih ada rasa sayang ini

Saat kehilanganmu sirna asa